Performa Buruk Manchester United Performa buruk Manchester United membuat Ten Hag berada dalam tekanan. Pria asal Belanda itu kemungkinan besar akan kehilangan pekerjaannya jika keadaan tidak berubah. MU menjalani start yang buruk di Premier League 2024/2025. Hal itu membuat masa depan Erik Ten Hag di Old Trafford menjadi dipertanyakan. Tim yang memiliki julukan Setan Merah […]
Tag: Berita Bola
Nasib Manchester United Pada Awal Musim
Nasib Manchester United: Cuma Menang Tipis atas Fulham, Keok Lawan Brighton, Diremukkan Liverpool Nasib Manchester United di awal-awal Premier League musim ini cukup mengenaskan. Dalam tiga pertandingan pertama, tim asuhan Erik ten Hag itu dua kali kalah dan cuma sekali menang. MU, yang sebelumnya kalah adu penalti lawan Manchester City di Community Shield, mengawali langkah […]